JEJAK SULSEL - Simak update prakiraan cuaca Sulbar untuk edisi 27 Januari 2022, terhadap potensi adanya hujan sedang di beberapa daerah.
Dilansir Jejak Sulsel dari laman bmkg.go.id, hujan sedang potensi terjadi di Kabupaten Majene, Mamasa, Mamuju, Mamuju Tengah dan Pasangkayu.
Sementara, pagi hari, cuaca cerah berawan di Sulawesi Barat. Termasuk hingga siang dan sore hari.
Baca Juga: Link Twibbon Hari Raya Imlek 1 Februari 2022, Keren dan Mudah Dipasang
Hujan sedang baru terjadi saat malam hari hingga dini hari nanti. Berikut update prakiraan cuaca Sulbar :
- Pagi hari : Cerah - Berawan di wilayah Sulawesi Barat.
- Siang dan sore hari : Cerah - Berawan di wilayah Sulawesi Barat.
- Malam hari : Berawan. Berpotensi hujan ringan di wilayah Kab. Polewali Mandar (Matangnga, Bulo, dan Tubbi Taramanu).
Artikel Terkait
Kapolda Sulsel Irjen Pol nana Sudjana Temui Tokoh Penting di Bulukumba, Bahas Soal Ini...
Kapal Asal Sinjai Bermuatan Beras Tujuan NTT Tenggelam di Prairan Selayar
Kapal Pemuat Beras Yang Tenggelam di Perairan Selayar Ditumpangi 5 ABK, Berikut Daftar Identitasnya
Pria di Bantotiro Bulukumba Tewas Gantung Diri di Pohon Coklat, Ini Pengakuan Tetangganya
Remeja Belasan Tahun di Bulukumba Parangi Warga yang Melintas di Jalan, Bahaya!